Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

SOAL PG PAS SI Kelas X SMK Ganjil 19/20

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2019/2020 Bidang Studi : Sejarah Indonesia Kelas : X Waktu : 90 menit Pilihlah jawaban yang tepat! 1. Pembelajaran sejarah bersifat diakronis, artinya pembahasannya.... A. melebar dalam ruang B. melebar dalam jarak C. memanjang dalam waktu D. memanjang dalam jarak E. memanjang dalam ruang 2. Sejarah sebagai suatu cabang ilmu pengetahuan harus bersifat.... A. menghibur B. menarik C. menyenangkan D. memaksa E. ilmiah / dapat dibuktikan kebenarannya 3. Zaman ketika manusia belum mengenal tulisan disebut dengan zaman.... A. praaksara B. prasejarah C. prakata D. prakondisi E. praperadilan 4. Von Koeningswald menemukan fosil Homo erectus di daerah.... A. Bayat B. Sangiran C. Trinil D. Ngandong E. Wonogiri 5. Nenek moyang bangsa Indonesia diyakini berasal dari daerah Indocina bagian utara dan membawa kebudayaan logam, yaitu ras.... A. melanesoid B. weddid C. negrito D. proto melayu E

BAB 1. KONSEP DASAR SEJARAH

MODUL SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GANJIL TA. 2020/2021 KONSEP DASAR SEJARAH Oleh: Suharyati, S.pd HP/WA: 081932801011 Email: phantasy_atik03@yahoo.com   A. BERPIKIR KRONOLOGIS, SINKRONIK, DIAKRONIK, RUANG DAN WAKTU DALAM SEJARAH  Hal-hal penting yang di pelajari dalam modul ini adalah :  1. Sejarah berasal dari bahasa Arab yakni syajaratun yang berarti pohon. Definisi pohon ini merujuk pada skema silsilah keluarga raja (dinasti) pada masa lalu. Kata syajaratun kemudian diserap ke dalam bahasa Melayu menjadi syajarah. Menurut Sartono Kartodirdjo, sejarah pada hakikatnya dibatasi oleh dua hal, yaitu sejarah dalam arti objektif dan sejarah dalam aarti subjektif. Sejarah objektif menunjuk kejadian atau peristiwa itu sendiri. Adapun sejarah subjektif dipengaruhi oleh emosi dan pikiran sejarawan atau penulis sejarah tentang suatu peristiwa.  2. Kronologi berasal dari Bahasa Yunani choronos yang artinya ‘waktu’ dan logos yang artinya ‘ilmu’. Kronologi adalah ilmu yang mempelajari